KOMPAS.TV - Satu per satu tim kepelatihan timnas di bawah Patrick Kluivert mulai terungkap. Mantan pemain timnas Curacao, Quentin Jakoba, mengaku telah ditunjuk menjadi pelatih fisik untuk timnas Indonesia.
Melalui unggahan di media sosialnya, Quentin memasang foto Patrick Kluivert, Alex Pastoor, dan Denny Ladzaat.
Quentin pun menulis bangga menjadi bagian dari timnas Indonesia. Dia mengklaim akan menjadi pelatih fisik untuk skuad Garuda.
Baca Juga Dikejar Waktu, Begini Strategi hingga Tantangan Kluivert Latih Timnas: Bisa Lolos Piala Dunia? di https://www.kompas.tv/olahraga/566995/dikejar-waktu-begini-strategi-hingga-tantangan-kluivert-latih-timnas-bisa-lolos-piala-dunia
#timnasindonesia #quentinjakoba #pelatihfisik #pssi
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/567009/kenal-quentin-jakoba-pelatih-fisik-timnas-indonesia-dari-belanda-bawaan-patrick-kluivert