JAKARTA, KOMPAS.TV - inilah momen saat Patrick Kluivert dikenalkan sebagai pelatih Timnas baru Indonesia.
Momen ini terjadi saat konferensi pers perkenalan Patrick Kluivert di Hotel Mulia Senayan, Jakarta, pada Minggu (12/1/2025).
Sebelumnya, Patrick membeberkan sejumlah target dan taktik yang akan digunakan di Timnas Indonesia.
VIdeo Editor: Vila Randita
Produser: Theo Reza
#pssi #erickthohir #patrickkluivert #timnasindonesia #pelatih #belanda #breakingnews
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/566494/momen-patrick-kluivert-pakai-peci-dikenalkan-jadi-pelatih-timnas-baru-indonesia