Mahfud MD Soal Ditunjuk Jadi Jaksa Agung oleh Prabowo: Hoaks!

2024-12-29 26

Mahfud MD Soal Ditunjuk Jadi Jaksa Agung oleh Prabowo: Hoaks!

Mantan Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD dikabarkan ditunjuk sebagai Jaksa Agung RI. Penunjukkan itu disebut oleh Presiden Prabowo Subianto, benarkah?

Lewat akun media sosial miliknya, Mahfud MD pun merespons kabar tersebut. Ia membantah kabar bahwa dirinya ditunjuk Presiden Prabowo Subianto sebagai Jaksa Agung.

Link Terkait:
https://suara.com/news/2024/12/26/174716/mahfud-md-soal-ditunjuk-jadi-jaksa-agung-oleh-prabowo-hoaks

#mahfudMD #beritahoaks

VO/Video Editor: Manda/Rafi
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suarad