1.151 Kasus HIV/AIDS Tercatat di Riau

2024-12-17 271

Sebanyak 1.151 kasus HIV/AIDS tercatat ada di Provinsi Riau. Hal ini berdasarkan 180.925 tes yang dilakukan Dinas Kesehatan (Dinkes) Riau sepanjang 2024 terhadap lelaki seks lelaki (LSL), waria, wanita penjaja seks (WPS), pengguna narkoba suntik, penderita tuberculose.


"Dari 1.151 kasus positif HIV tersebut dominan adalah kelompok LSL, yaitu sebanyak 372 kasus atau mencapai 3,31 persen," kata Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Riau drg Sri Sadono Mulyanto, Kamis, 12 Desember 2024.

Sri Sadono Mulyanto menyebut tes juga dilakukan terhadap ibu hamil, pelanggan PS, pasangan berisiko tinggi, pasangan pasangan ODHIV (orang dengan HIV), anak dari ibu positif, warga binaan masyarakat, calon pengantin, dan populasi umum.

Tonton juga RiauOnline “
(RiauOnline)

#Riauonline #Riauonlinecoid #hivaids #hiv #Riau


Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.

Tonton konten lainnya juga di YouTube Channel:
- Sisi Lain https://youtu.be/_TYOe2wDBl8
- Wamoi dan Riau https://youtu.be/roXyLa8aFLU

Jangan lupa subscribe yaa..

Follow Juga akun Sosial Media kami

https://www.facebook.com/RiauOnlin

https://twitter.com/red_riauonline

https://www.instagram.com/riauonline.co.id/?hl=id

https://www.tiktok.com/@riauonline1

https://s.helo-app.com/al/xvYZYpjbvR

https://sck.io/u/j3hlxrGg