Wisata Kepulauan Karimunjawa menjadi Prioritas Jawa Tengah

2024-12-14 58

Destinasi wisata di kepulauan Karimunjawa menjadi prioritas pengembangan Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Provinsi Jawa Tengah tahun 2025.