Aramco Akan Pangkas Harga Jual Minyak Asia Mulai 2025

2024-12-11 6

Produsen minyak Arab Saudi Aramco akan memangkas harga jual minyak di Asia mulai Januari 2025. Penurunan ini terjadi setelah OPEC+ menunda untuk menaikan produksi lebih lanjut.