Gibran Dibisiki Bambang Pacul Saat Terima Pimpinan MPR, Bahas Apa?

2024-10-15 170

JAKARTA, KOMPAS.TV - Wakil presiden terpilih Gibran Rakabuming sempat dibisiki oleh Wakil Ketua MPR RI Bambang Wuryanto (Pacul) saat melakukan pertemuan bersama pimpinan MPR lainnya di Rumah Heritage Jakarta, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (14/10/2024).

Ketika ditanya soal bisikan Bambang Pacul kepadanya, Gibran tidak mau mengungkapkannya.

"Bisa ditanyakan langsung ke beliau (Pacul)," kata Gibran, Senin (14/10/2024).

#gibran #bambangpacul

Video editor: Vila Randita

Baca Juga Persiapan Gibran Jelang Dilantik Jadi Wapres 20 Oktober 2024 di https://www.kompas.tv/video/545901/persiapan-gibran-jelang-dilantik-jadi-wapres-20-oktober-2024



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/545902/gibran-dibisiki-bambang-pacul-saat-terima-pimpinan-mpr-bahas-apa