Ricuh Demo di Depan Kantor Wali Kota Kendari, Pendemo dan Petugas Bentrok

2024-10-14 55

KOMPAS.TV - Demonstrasi warga di depan Kantor Walikota Kendari berujung ricuh.

Akibat bentrokan tersebut, satu warga menjadi korban pemukulan.

Demonstrasi digelar warga untuk menuntut ketegasan Pemkot Kendari terkait banyaknya pembangunan perumahan yang dinilai memicu banjir.

#ricuh #demo #kendari

Baca Juga Pabrik Asam Sulfat di Smelter PT Freeport di Gresik Terbakar, Tidak Ada Korban Jiwa di https://www.kompas.tv/regional/545858/pabrik-asam-sulfat-di-smelter-pt-freeport-di-gresik-terbakar-tidak-ada-korban-jiwa



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/545859/ricuh-demo-di-depan-kantor-wali-kota-kendari-pendemo-dan-petugas-bentrok