Edukasi Simulasi Tanggap Bencana Gempa Bumi Melalui Sendratari

2024-09-30 15

Para siswa SD Pakintelan 1 Kota Semarang, mengikuti simulasi siap siaga tanggap bencana gempa bumi, bersama para guru, dan sejumlah sukarelawan.