Jawab Puan Maharani Terkait Peluang Kader PDIP Dapat Kursi di Kabinet Prabowo Subianto

2024-09-28 253

JAKARTA, KOMPAS.TV Ketua DPP PDIP, Puan Maharani enggan berkomentar banyak saat ditanya media terkait peluang kader PDIP masuk dalam kabinet pemerintahan Presiden Terpilih, Prabowo Subianto mendatang.

"Kami belum bicara terkait dengan masalah Kabinet, karena kami masih fokus dengan pelantikan anggota DPR tanggal 1 Oktober," ujar Ketua DPP PDIP, Puan Maharani pada Jumat, (27/9/2024).

"Apakah akan menempatkan salah satu kader atau tidak, kita tunggu saja," pungkasnya.

Baca Juga Reaksi Puan Maharani Ditanya Soal Isu Gantikan Gibran Jadi Wakil Presiden di https://www.kompas.tv/video/541470/reaksi-puan-maharani-ditanya-soal-isu-gantikan-gibran-jadi-wakil-presiden

#puanmaharani #pdip #prabowosubianto

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/541607/jawab-puan-maharani-terkait-peluang-kader-pdip-dapat-kursi-di-kabinet-prabowo-subianto