Siswa SMK Gorontalo Dibully hingga Muntah Darah & Tak Sadarkan Diri

2024-09-15 2,073


Sejumlah siswa laki-laki diduga melakukan perundungan terhadap seorang siswa SMK Negeri 1 Gorontalo berinisial AR (14) hingga dilarikan ke rumah sakit akibat tidak sadarkan diri. Aksi penganiayan itu direkam kamera. Video yang tersebar lalu diposting di akun facebook milik ibu korban, Yun Lamatenggo.

 

Host: Nata Arman 

 

Baca juga: https://daerah.sindonews.com/read/1454097/174/parah-bullying-siswa-smk-negeri-1-gorontalo-korban-ditendang-disiram-dan-dicekoki-miras-1726124941