KOMPAS.TV - Bakal Calon Gubernur Jakarta Pramono Anung mengungkap bahwa dirinya telah berkomunikasi dengan tokoh-tokoh pendukung Anies Baswedan terkait Pilakda Jakarta 2024.
"Saya sudah berkomunikasi dengan tokoh-tokoh yang mendukung Mas Anies," ujar Pramono saat menggelar diskusi di kawasan Menteng, Jakarta, (07/9/2024).
Selain itu, Pramono Anung juga menyebut ia bersama Rano Karno akan menemui Anies Baswedan dalam waktu dekat.
Baca Juga Hashim Djojohadikusumo Puji Jokowi Bantu Transisi Pemerintahan Prabowo-Gibran di https://www.kompas.tv/video/536615/hashim-djojohadikusumo-puji-jokowi-bantu-transisi-pemerintahan-prabowo-gibran
#pramonorano #pramonoanung #aniesbaswedan #pilkada
Video editor: Vila Randita
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/536620/pramono-sebut-telah-komunikasi-dengan-pendukung-anies-baswedan-terkait-pilkada-jakarta