Ida Yulita - Kharisman Risanda Jadi Paslon Pertama Daftar Pilwako Pekanbaru (1)

2024-08-29 130

https://www.riauonline.co.id/kota-pekanbaru/read/2024/08/29/ida-yulita-kharisman-risanda-jadi-paslon-pertama-daftar-pilwako-pekanbaru

Pasangan Calon (Paslon) Wali Kota Pekanbaru dan Wakil Wali Kota Pekanbaru, Ida Yulita Susanti - Kharisman Risanda menjadi paslon pertama yang datang dan mendaftar maju Pemilihan Wali Kota (Pilwako) Pekanbaru 2024 ke KPU Kota Pekanbaru, Jalan Datuk Setia Maharaja, Kamis, 29 Agustus 2024.


Prosesi pendaftaran Paslon Ida Yulita Susanti - Kharisman Risanda diawali dengan doa bersama keluarga pada jam 08.00 WIB, kemudian dilanjutkan dengan agenda deklarasi di Lapangan Padat Karya, Jalan Padat Karya, Kecamatan Tenayan Raya.

Dari lokasi deklarasi, Paslon Ida Yulita Susanti - Kharisma Risanda dengan tagline "Idaman" menuju KPU Kota Pekanbaru dengan iringan pendukung dan simpatisan.

Tonton juga RiauOnline “
(RiauOnline)

#Riauonline #Riauonlinecoid #IdaYulita #KharismanRisanda #PilwakoPekanbaru #KPU

Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.

Tonton konten lainnya juga di YouTube Channel:
- Sisi Lain https://youtu.be/_TYOe2wDBl8
- Wamoi dan Riau https://youtu.be/roXyLa8aFLU

Jangan lupa subscribe yaa..

Follow Juga akun Sosial Media kami

https://www.facebook.com/RiauOnlin

https://twitter.com/red_riauonline

https://www.instagram.com/riauonline.co.id/?hl=id

https://www.tiktok.com/@riauonline1

https://s.helo-app.com/al/xvYZYpjbvR

https://sck.io/u/j3hlxrGg