JAKARTA, KOMPAS.TV - Soal bursa bakal cagub Jakarta, Anies Baswedan mengaku kaget soal batas waktu atau deadline yang diberikan PKS untuk mencari dukungan koalisi dari parpol lain.
Anies menyebut dirinya tak pernah tahu adanya deadline hingga 4 Agustus 2024 lalu untuk mengumpulkan koalisi dan tiket pendaftaran Pilkada Jakarta.
Bahkan Anies memastikan tak pernah ada pembahasan soal deadline untuk mencari dukungan dari parpol lain.
Baca Juga Selidiki Aksi Kader PDIP Buang Sampah, Wali Kota Depok: Bisa Dijerat Delik Provokator! di https://www.kompas.tv/video/530360/selidiki-aksi-kader-pdip-buang-sampah-wali-kota-depok-bisa-dijerat-delik-provokator
#aniesbaswedan #pilkada #politik #jakarta
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/530364/anies-baswedan-ngaku-tak-tahu-menahu-soal-deadline-cari-koalisi-dari-pks