PSBS Biak Perkenalkan Jersey dan Pemain Terbaru untuk Liga 1 2024-2025

2024-07-27 195


Jelang bergulirnya Liga 1 Musim 2024-2025. Manajemen PSBS Biak resmi memperkenalkan pemain dan jersey baru. 

 

Sebanyak 29 pemain diperkenalkan kepada suporter dan masyarakat. Untuk jersey PSBS Biak warna biru dipilih dengan motif ukiran Karerin yang melambangkan ciri khas suku Biak

 

PSBS Biak juga mengenalkan logo terbaru mereka. Kombinasi burung Cenderawasih dengan laut biru

 

Reporter: Fredy Nuboba

Produser : Febry Rachadi