JAKARTA. BABAD.ID - Dalam siaran pers yang dirilis oleh akun youtube DPR RI, Wakil Ketua Komisi VI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), M. Sarmuji menyampaikan bahwa lembaga telah menyetujui pemberian Penyerahan Modal Negara (PMN) untuk Badan Usaha Milik Negara (BUMN) usai Rapat Kerja Menteri BUMN pada Rabu Pon, 10 Juli 2024 lalu.
Besar modal PMN yang diberikan untuk BUMN senilai Rp44,24 Triliun.
“Komisi VI DPR RI menerima penjelasan dan menyetujui usulan PMN TA 2025 dari Kementerian BUMN,” kata Sarmuji.
Selengkapnya simak pada video di atas.