Heru Budi Sebut Guru Honorer yang Dipecat akan Didistribusikan ke Sekolah Lain

2024-07-21 989

Pj. Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyatakan 107 guru honorer yang dipecat akan didistribusikan ke beberapa sekolah.