Momen Donald Trump Cari Sepatu Usai Tertembak saat Pidato Kampanye

2024-07-14 101

PENNSYLVANIA, KOMPAS.TV - Inilah momen Donald Trump mencari sepatu usai dirinya tertembak saat pidato kampanye pilpres di Pennsylvania, Amerika, Sabtu (13/7/2024).

Trump yang bangkit usai berlindung di balik podium, meminta pengawal pribadinya untuk mencarikan sepatu miliknya.

"Let me get my shoes, let me get my shoes," ujar Donald Trump.

Diketahui, Trump terluka di bagian telinga usai insiden penembakan terjadi.

Selain itu, atas insiden tersebut 1 orang dinyatakan tewas dan 1 lainnya terluka.

Baca Juga Trump Dikonfirmasi Baik-Baik Saja, Siapa dan Apa Motif Pelaku Lakukan Penembakan? di https://www.kompas.tv/video/522376/trump-dikonfirmasi-baik-baik-saja-siapa-dan-apa-motif-pelaku-lakukan-penembakan

#donaldtrump #trump #amerika

Video Editor: Agung Ramdani

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/522377/momen-donald-trump-cari-sepatu-usai-tertembak-saat-pidato-kampanye

Free Traffic Exchange