Viral di media sosial rekaman CCTV menampilkan mobil yang tancap gas usai mengisi Pertamax di salah satu SPBU di Kota Bekasi, Jawa Barat. Kontributor: Rahmat Hidayat