JOKOWI RESMIKAN PEMBANGUNAN, REHABILITASI, DAN RENOVASI SARANA PENDIDIKAN DI KALIMANTAN TENGAH

2024-06-29 2

Presiden Joko Widodo meresmikan pembangunan, rehabilitasi, dan renovasi sarana dan prasarana pendidikan di Provinsi Kalimantan Tengah pada Kamis, (27/6/2024). Acara peresmian dipusatkan di Gedung Pascasarjana Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palangkaraya, Kota Palangkaraya.

Presiden Jokowi menjelaskan bahwa pembangunan, rehabilitasi, dan renovasi fasilitas-fasilitas infrastruktur pendidikan di Kalimantan Tengah dilakukan selama tiga tahun pada 2020-2023. Selain di IAIN, pekerjaan mencakup berbagai infrastruktur pendidikan