Aksi Teuku Ryan Joget Bareng Dua Cewek Tuai Pro Kontra, Dibilang Berhak Bahagia sampai Pura-pura Polos

2024-06-27 109,049

Pasca bercerai dengan Ria Ricis, kehidupan pribadi Teuku Ryan kerap jadi sorotan publik. Sejumlah warganet kerap memperhatikan dan membandingkan kelakuan Teuku Ryan saat masih bersama Ricis dan kini telah cerai. Jika saat bersama Ricis memasang citra alim, kini tampaknya Teuku Ryan mulai menanggalkannya.

Hal itu lantaran Teuku Ryan terlihat asyik joget TikTok bareng dua wanita seksi. Kebersamaan Ryan dan dua wanita tersebut terekam dalam unggahan akun Instagram @lambe__danu.

Dalam postingan tersebut, tampak ayah Moana tersebut berjoget bersama dua wanita berpakaian terbuka. Ryan terlihat berdiri di barisan belakang bersama seorang pria yang memakai hoodie warna hitam.


Artikel terkait:
https://www.suara.com/entertainment/2024/06/27/064500/aksi-teuku-ryan-joget-bareng-dua-cewek-tuai-pro-kontra-dibilang-berhak-bahagia-sampai-pura-pura-polos


#TeukuRyan #RiaRicis


Voice Over/Video Editor : Nada/Zay
=====================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom