Sapi Kurban Terlepas dan Masuk SPBU di Tebet

2024-06-16 703


Seekor sapi kurban terlepas dan kabur ke tengah Jl Prof. Dr. Supomo, Tebet. Sapi kabur dengan cara melompat dari mobil pikap saat hendak diantar ke pemiliknya. Warga yang berada dilokasi berusaha menangkap sapi tersebut dengan menggunakan seutas tali.

 

Sapi tiba-tiba masuk ke SPBU hingga membuat orang-orang panik. Lebih kurang satu jam sapi tersebut berhasil ditangkap dan dibawa kepada pemiliknya.

 

Reporter: Denhelmi Sajangbati

Produser: Reza Ramadhan