Melihat Proses Evakuasi Puing Pesawat Jatuh di BSD dengan Crane, Diangkut ke Lapangan Terbang Pondok Cabe

2024-05-19 60

Puing pesawat dengan nomor PK-IFP 172 yang jatuh di BSD, mulai dievakuasi KNKT. Petugas menggunakan mobil crane untuk mengangkut puing-puing pesawat.

Mobil crane mengangkat puing dan diletakan di salah satu mobil derek. KNKT menyampaikan puing pesawat akan dibawa ke lapangan terbang Pondok Cabe. Untuk penyebab kecelakaan sendiri masih dalam proses penyelidikan KNKT.