BABAD.ID - Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Nezar Patria menyatakan bahwa pelatihan keterampilan digital adalah salah satu bagian dari strategi transformasi digital.
Hal itu ia sampaikan dalam Pembukaan Lokakarya Intenational Telecommunications Union (ITU) Global Digital Transformation Center (DTC) 2024 di Nusa Dua, Badung, Bali pada Selasa Legi, 14 Mei 2024.
“Saat ini, Indonesia telah memiliki Visi Digital Indonesia 2045 sebagai salah satu peta jalan alternatif yang holistik dalam mengembangkan strategi-strategi yang diperlukan untuk mempercepat transformasi digital nasional,” Nezar Patria menjelaskan.
Simak selengkapnya pada video di atas.