Umat Budha Berbagi Kasih Ke Penderita Kanker

2024-05-14 7

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Keluarga cendekiawan Buddhis Indonesia di Sulawesi Selatan, berbagi kasih pada para anak penderita kanker. Ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian umat budha ke pada sesama manusia.

Jelang hari raya Waisak ke 2568, umat budha yang tergabung dalam keluarga buddhis Indonesia Sulsel, mengundang anak-anak penderita kanker dari rumah harapan Indonesia, ke Vihara Girinaga Makassar.

Anak-anak penderita kanker ini di sambut aktraksi naga barongsai, selain itu, mereka juga di beri kado khusus sesusai harapan para anak penderira kangker.

Di harapkan hadiah ini bisa memberikan kebahagiaan paada mereka sebagai penyemangat untuk sembuh.





#budha

#berbagi

#penderitakanker

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/507234/umat-budha-berbagi-kasih-ke-penderita-kanker