Sisi Lain Majed Al-Shamrani Wasit Timnas Indonesia U-23 vs Irak: Mirip-Mirip Shen Yinhao
Wasit asal Arab Saudi Majed Al-Shamrani ditunjuk jadi pengadil pertandingan perebutan juara ketiga Piala Asia U-23 2024 Timnas Indonesia U-23 vs Irak, Kamis 2 Mei 2024.
Ini untuk kali kedua wasit Majed jadi pengadil pertandingan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23. Sebelumnya ia menjadi wasit saat anak asuh Shin Tae-yong itu meraih kemenangan 1-0 atas Australia di babak fase grup pada 16 April 2024.
Wasit Majed kelahiran Arab Saudi pada 8 Desember 1989 yang memulai debutnya sebagai korps pengadil sejak 18 November 2020. Debutnya sebagai wasit pertama kali di kompetisi Liga Arab Saudi.
Link Terkait:
https://www.suara.com/bola/2024/05/01/085320/sisi-lain-majed-al-shamrani-wasit-timnas-indonesia-u-23-vs-irak-mirip-mirip-shen-yinhao
#TimnasIndonesiaU-23 #PialaAsiaU-232024
VO/Video Editor: Ilma/David
ニニニニニニニ
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/ suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom