MAKASSAR, KOMPAS.TV - Seorang remaja perempuan di Kota Makassar Sulawesi Selatan jadi korban penganiayaan. Pelaku penganiyaan diduga merupakan rekan sekolah korban.
Akibat peristiwa ini, korban mengalami luka memar di beberapa bagian tubuh, dan juga trauma.
Orang tua korban yang tidak terima anaknya dianiaya melaporkan kasus ini ke pihak kepolisian.
Adapun motif penganiayaan di duga adanya perselisihan di media sosial.
#penganiayaan
#remaja
#kepolisian
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/503588/terekam-cctv-remaja-perempuan-jadi-korban-penganiayaan