Puluhan Remaja yang Konvoi Motor dengan Senjata Tajam di Jakarta Timur Ditangkap Polisi

2024-04-27 103

Polisi mengamankan puluhan remaja di Jalan Raya Squadron, Jakarta Timur, Sabtu (27/4) dinihari.