Sedapnya Kambing Muda Bakar di Banjarnegara Jawa Tengah

2024-04-24 154


Inilah kuliner istimewa, daging kambing muda bakar, kreasi warga Kutayasa, Banjarnegara, Jawa Tengah. Pemilihan nasi basmati yang rendah gula, serta kambing muda yang usianya di bawah satu tahun, menjadikan olahan nasi kebuli dengan topping daging kambing ini berbeda dengan tempat lain.

 

Harga paket nasi kebuli kambing muda bakar ini cukup ramah di kantor, yakni Rp20 ribu hingga Rp300 ribu.