Dua kelompok warga terlibat tawuran dengan berbagai sajam berukuran besar di Jalan Bendungan Jago, Kemayoran, Jakarta Pusat.