Arus Balik Lebaran, Jalur Arteri Karawang hingga Tol Cikampek ke Arah Jakarta Macet

2024-04-15 511


Puncak arus balik mudik lebaran di jalur arteri Pantura karawang dan Tol Cikampek mengalami peningkatan, Senin (15/4).

 

Kepadatan mulai dari Dawuan Kalihurip hingga pertigaan lampu merah gerbang Tol Karawang Timur. Sementara di ruas Tol Cikampek kemacetan panjang di KM 55 hingga KM 48 pintu masuk Tol MBZ. Meski polisi telah memberlakukan Contraflow namun arus balik pemudik terus mengalami peningkatan.

 

Kontributor: Rudi Setiawan