KCIC Bantah Kereta Cepat Whoosh Alami Kebocoran di Stasiun Tegalluar, Bandung

2024-04-13 3,120

PT Kereta Api Cepat Indonesia China (KCIC) membantah adanya kebocoran pada kereta cepat Whoosh di Stasiun Tegalluar, Bandung, Jawa Barat.