Keluarga dan Kerabat Mulai Berdatangan di RSUD Karawang, Bantu Ungkap Identitas Korban Kecelakaan Maut KM 58

2024-04-08 4,886

Keluarga hingga kerabat korban kecelakaan maut Tol Japek KM 58 mulai mendatangi kamar jenazah RSUD Karawang, Senin (8/4). Kerabat korban kecelakaan terlihat antre untuk memasuki pos ante mortem untuk mengumpulkan dan mencocokkan identitas korban.