BNN Kota Depok Gelar Tes Bagi Awak Bus Angkutan Mudik Lebaran di Terminal Jatijajar

2024-04-04 1,504

BNN Kota Depok menggelar kegiatan tes urine bagi para awak bus yang akan membawa pemudik dari terminal Jatijajar, Depok, Jawa Barat