Amankan Pasokan Daging, Ribuan Ekor Sapi Asal Australia Tiba di Pelabuhan Belawan
2024-03-26
2,745
Sebanyak 2.393 ekor sapi asal Australia tiba di dermaga Pelabuhan Belawan, Medan. Ribuan sapi ini didatangkan untuk menjaga kestabilan harga daging menjelang lebaran 2024.