Petugas Gabungan Amankan 8 PSK saat Razia Panti Pijat dan Kafe Remang-Remang di Kalimalang

2024-03-07 2,684

Jelang Ramadhan, Petugas Satpol PP dan TNI-Polri melakukan razia panti pijat dan kafe remang-remang. Lokasi di sepanjang Jalan Kalimalang, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (6/3) malam.