SUKABUMI, KOMPAS.TV - Tim SAR Gabungan, akhirnya berhasil menemukan Jasad Korban tenggelam di Sungai Cicatih, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Korban seorang Ibu Rumah Tangga, bernama Eneng Susilowati, Terbawa hanyut di aliran Sungai Cicatih. Korban tenggelam setelah Anaknya berteriak bahwa sang Ibu jatuh dan terbawa aliran Sungai.
Tim SAR Gabungan yang langsung melakukan pencarian akhirnya menemukan Korban tersangkut di Bebatuan dengan pencarian menyisir aliran Sungai. Korban ditemukan dengan radius 500 Meter dari Lokasi kejadian. Korban pun langsung dievakuasi menuju RSUD Sekarwangi untuk ditindaklanjuti dan Kita serahkan kepada Pihak Keluarga. Isak tangis Keluarga saat Korban telah berada di Rumah Sakit, Korban pun rencana akan langsung dimakamkan oleh Pihak Keluarga di TPU Kecamatan Cibadak.
Sebelumnya Seorang Ibu diketahui menceburkan diri ke Sungai Cicatih setelah mendapatkan informasi dari Anaknya.
Sahabat Kompas TV Sukabumi! Jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Sukabumi, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live.
Sosial Media Kompas TV Sukabumi:
YouTube : https://www.youtube.com/c/KompasTVSukabumi/videos
Instagram : https://www.instagram.com/kompastvsukabumi
Facebook : https://www.facebook.com/redaksikompastvsukabumi
Twitter : @ktvsukabumi
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/490625/ibu-rumah-tangga-korban-tenggelam-di-sungai-cicatih-ditemukan