Pantau Distribusi Beras, Tim Satgas Pangan Sidak Tempat Penggilingan Padi dan Pasar
2024-02-28 1,605
Satgas Pangan Polres Temanggung melakukan pengawasan distribusi maupun ketersediaan beras di pasaran, Selasa(27/2). Pengawasan dilakukan untuk mengantisipasi penimbunan maupun permainan harga beras SPHP.