China Kerahkan Bank BUMN Beri Pinjaman Sektor Properti

2024-02-20 6

Bank-bank milik negara China telah mengalokasikan 60 miliar yuan atau sekitar Rp130 triliun dalam bentuk pinjaman untuk mendanai proyek properti yang memenuhi syarat. Hal ini merupakan upaya Beijing meningkatkan pinjaman ke pasar perumahan yang sedang melesu.