Wakapolri Sebut Cooling System Jelang Pemilu terkait Polemik Polisi Tekan Rektor Kampus

2024-02-08 1,706

Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto membantah adanya intervensi dan intimidasi kepada sejumlah kampus. Menyusul adanya rektor yang dihubungi polisi, Wakapolri menyebut kegiatan tersebut sebagai upaya cooling system menjelang pemilu.