Sekjen PDIP Sebut Langkah Mahfud MD Sulit Ditiru Prabowo Subianto, Ini Alasannya

2024-02-01 1,844

Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP PDI-Perjuangan, Hasto Kristiyanto berharap langkah calon wakil presiden (Cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD yang mengundurkan diri sebagai Menkopolhukam bisa menular ke Prabowo Subianto yang juga merupakan kontestan di Pilpres 2024.