Pria Diamuk Massa Karena Diduga Lakukan Asusila pada Anak, Pelaku Langsung Diamankan Polisi!

2024-01-28 225

JAKARTA, KOMPAS.TV - Seorang pria yang diduga melakukan tindakan tidak senonoh pada anak, menjadi sasaran amuk massa di kawasan Pisangan Baru, Kecamatan Matraman, Jakarta Timur.

Tindakan asusila ini terungkap, berdasarkan kesaksian teman korban yang melapor pada keluarga korban pada Sabtu (28/01) malam.

Baca Juga Kabel Listik Bawah Tanah di Jatinegara Terbakar Diduga Dipicu Rusaknya Penutup Kabel! di https://www.kompas.tv/video/480667/kabel-listik-bawah-tanah-di-jatinegara-terbakar-diduga-dipicu-rusaknya-penutup-kabel

Sebelumnya korban tengah bermain bersama teman-temannya.

Pria yang diduga pelaku tersebut mengaku hanya menggendong korban.

Untuk menghindari luapan kemarahan warga, polisi membawa pria itu ke Mapolsek Matraman, Jakarta Timur.


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/480668/pria-diamuk-massa-karena-diduga-lakukan-asusila-pada-anak-pelaku-langsung-diamankan-polisi