Soal Mundur dari Jabatan Menteri Menko Polhukam, Mahfud: Tunggu Momentum

2024-01-28 34

JAKARTA, KOMPAS.TV - Cawapres Nomor Urut 3, Mahfud MD, menyatakan menunggu momentum untuk mengundurkan diri dari jabatan Menko Polhukam.

Pernyataan itu disampaikan Mahfud, saat kampanye terbuka di Tasikmalaya, Jawa Barat.

Mahfud mengaku menunggu momentum tepat, karena ada tugas negara yang harus dijaga.

Menurut Mahfud, hal itu telah dibahas dengan pasangannya, Capres Ganjar Pranowo.

Baca Juga Janji Prabowo Subianto Jika Terpilih Jadi Presiden: 3 Juta Lapangan Pekerjaan di Subang di https://www.kompas.tv/video/480509/janji-prabowo-subianto-jika-terpilih-jadi-presiden-3-juta-lapangan-pekerjaan-di-subang



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/480510/soal-mundur-dari-jabatan-menteri-menko-polhukam-mahfud-tunggu-momentum