Dinikahi Anak Raja Brunei, Anisha Rosnah Tampil Elegan Meski Cuma Pakai Baju Kurung Sederhana: Sah Jadi Bangsawa

2024-01-15 219

Dinikahi Anak Raja Brunei, Anisha Rosnah Tampil Elegan Meski Cuma Pakai Baju Kurung Sederhana: Sah Jadi Bangsawa

Kemunculan Anisha Rosna ditunggu-tunggu usai dirinya resmi dinikahi Pangeran Abdul Mateen pada, Kamis (11/1/2024) siang ini di Masjid Omar 'Ali Saifuddien di ibu kota Bandar Seri Begawan.

Potret keduanya yang telah sah menjadi suami istri pun beredar di media sosial. Terlihat penampilan Anisha Rosnah begitu sederhana. Ia mengenakan setelan baju kurung putih dan kain senada.

Link Terkait:
https://www.suara.com/lifestyle/2024/01/12/152028/dinikahi-anak-raja-brunei-anisha-rosnah-tampil-elegan-meski-cuma-pakai-baju-kurung-sederhana-sah-jadi-bangsawan

#PangeranMateen #AnishaRosnah

VO/Video Editor: Deni/Tikha
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom