Diguyur Hujan Deras, Permukiman Warga di Tegalwaru Purwakarta Diterjang Banjir Lumpur

2024-01-10 219

PURWAKARTA, KOMPAS.TV - Puluhan rumah di Kecamatan Tegalwaru, Purwakarta, Jawa Barat, rusak usai diterjang banjir lumpur dan material longsor.

Beberapa perumahan terendam banjir lumpur dan sebagian mengalami longsor.

Material lumpur dan batu terbawa arus air hujan, dari bekas lokasi longsor di Gunung Anaga yang terjadi pada pekan kemarin.

Baca Juga Pendaftaran Penerimaan Polri SIPSS 2024 Dibuka, Ini Link dan Jurusan yang Dibutuhkan di https://www.kompas.tv/ekonomi/475725/pendaftaran-penerimaan-polri-sipss-2024-dibuka-ini-link-dan-jurusan-yang-dibutuhkan



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/475729/diguyur-hujan-deras-permukiman-warga-di-tegalwaru-purwakarta-diterjang-banjir-lumpur