Sambil Nyicip Kopi Hitam, Gibran Bagi-bagi Gantungan Kunci 'Upin-Ipin' ke Ribuan Pedagang Starling di GBK

2023-12-12 7

Calon wakil presiden atau cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka mencicipi kopi hitam hingga membagikan gantung kunci Upin-Ipin berwajah dirinya ke ribuan pedagang kopi keliling atau starling.

Momen ini terjadi ketika Gibran menghadiri acara Parade dan Deklarasi 2.000 Starling Taretan Gibran di Parkir Timur Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (12/12/2023) sore.

Pantauan Suara.com, Gibran awalnya menyalami dan meladeni permintaan pedagang starling berswafoto. Kemudian salah satu pedagang secara spontanitas membuatkan satu gelas kopi hitam.


Lihat selengkapnya di video.

#gibran #pedagangstarlingdukungprabowogibran #Pilpres2024

Artikel terkait:
https://www.suara.com/kotaksuara/2023/12/12/181419/sambil-nyicip-kopi-hitam-gibran-bagi-bagi-gantungan-kunci-upin-ipin-ke-ribuan-pedagang-starling-di-gbk

Video Editor: Zay
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom