Apa Kata Paslon Capres-Cawapres soal Persiapan Jelang Debat Perdana pada 12 Desember 2023?

2023-12-11 53

JAKARTA, KOMPAS.TV - Debat Capres perdana bakal digelar besok di Gedung KPU RI, Menteng, Jakarta.

Ketiga Capres pun telah siap bertarung gagasan.

Sejumlah presiapan terus dirampungkan di lokasi debat perdana Capres di Gedung KPU RI, Menteng, Jakarta Pusat.

Ketiga Capres; Anies Baswedan, Prabowo Subianto, hingga Ganjar Pranowo dipastikan akan bertarung gagasan.

Ada pula topik yang akan diangkat adalah tema hukum, HAM, hingga pemberantasan korupsi yang diajukan 11 panelis.

Baca Juga Bertugas Buat Pertanyaan Debat Capres, Siapa Saja 11 Panelis yang Ditunjuk KPU? di https://www.kompas.tv/video/468156/bertugas-buat-pertanyaan-debat-capres-siapa-saja-11-panelis-yang-ditunjuk-kpu

#debatcapres #pilpres2024 #kpu

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/468189/apa-kata-paslon-capres-cawapres-soal-persiapan-jelang-debat-perdana-pada-12-desember-2023

Free Traffic Exchange