Jerman berhasil menjadi juara Piala Dunia U-17 setelah pada babak final mengalahkan Prancis melalui adu penalti dengan skor 4-3.