PEMALANG, KOMPAS.TV - Relawan Pasangan Capres-Cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar menggelar lomba layang-layang hias dengan berbagai bentuk.
Lomba layang-layang digelar sebagai sarana untuk sosialisasi sekaligus deklarasi Tim Pemenangan Pasangan Amin di Pemalang, Jawa Tengah.
Selain itu lomba ini, juga digelar untuk melestarikan kebudayaan nusantara.
Tim Pemenangan Anies-Cak Imin menargetkan 73 persen suara pemilih di Pemalang, Jawa Tengah.
Baca Juga Begini Hasil Survei Elektabilitas Anies, Prabowo, Ganjar di Jawa dan Sumatera di https://www.kompas.tv/video/462581/begini-hasil-survei-elektabilitas-anies-prabowo-ganjar-di-jawa-dan-sumatera
#aniesmuhaimin #relawanamin #tpnaniesmuhaimin
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/462843/tim-pemenangan-anies-muhaimin-targetkan-raih-73-persen-suara-di-pemalang-jateng