Pos Penjagaan Akan Dibangun PT KAI di Lokasi Kecelakaan Maut di Lumajang

2023-11-20 6

Pasca kecelakaan maut antara KA Probowangi dan minibus yang menewaskan 11 PT KAI Daop 9 perbaiki rambu-rambu di perlintasan sebidang yang menjadi lokasi kecelakaan.